Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kelayakan media Pembelajaran powerpoint interaktif dalam pembuatan Sulaman berwarna. Subjek penelitian ini adalah para ahli bahasa, ahli materi, dan ahli media. Penelitian ini dilakukan di SMK Negeri 1 Jabon.
Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan yang dikembangkan dengan ADDIE model yaitu analysis, design, develop, implementation dan evaluation. Metode pengumpulan datamenggunakan angket penilaian kelayakan media oleh Ahli Bahasa, Ahli Materi, dan Ahli Media. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif untuk mengolah data hasil validasi kelayakan media dengan menghitung rerata penilaian dari para ahli.
Hasil Penelitian pengembangan Media Pembelajaran powerpoint interaktif Sulaman berwarna menunjukkan hasil sebagai berikut, Tingkat kelayakan media oleh Ahli bahasa dengan skor rata-rata 3,59. Tingkat kelayakan media oleh Ahli Materi dengan skor rata-rata 3. Tingkat kelayakan media oleh Ahli Media dengan kor rata-rata 3,41. Berdasarkan hasil validasi para ahli bahasa, ahli materi, dan ahli media rerata skor tingkat kelayakan media Powerpoint interaktif 3,55 yang dinyatakan media ini sangat layak.
This study aims to determine the feasibility level of an interactive PowerPoint learning media for creating color embroidery. The subjects of the study were language experts, content experts, and media experts. The research was conducted at SMK Negeri 1 Jabon.
This is a development research study following the ADDIE model, which includes analysis, design, development, implementation, and evaluation. Data collection was carried out using feasibility assessment questionnaires for the language experts, content experts, and media experts. Data analysis was performed using descriptive analysis techniques to process the validation data by calculating the average rating from the experts. The results of the development of the interactive PowerPoint learning media for color embroidery show the following: The feasibility level of the media according to the language expert was an average score of 3.59. The feasibility level according to the content expert was an average score of 3. The feasibility level according to the media expert was an average score of 3.41. Based on the validation results from the language, content, and media experts, the average feasibility score for the interactive interactive PowerPoint media was 3.55, which indicates that the media is highly feasible