Pengaruh Transparansi dan Akuntabilitas Terhadap Pengelolaan Keuangan Desa Di Desa Mojoranu
The Influence of Transparency and Accountability on Village Financial Management in Mojoranu Village
PENGARUH TRANSPARANSI DAN AKUNTABILITAS TERHADAP PENGELOLAAN KEUANGAN DESA DI DESA MOJORANU
Hidayatul Latifah
Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
hidayatulatifah22@gmail.com
Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Transparansi dan Akuntabilitas terhadap pengelolaan keuangan desa di Desa Mojoranu dan mengidentifikasi hubungan antara kedua faktor tersebut. Metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif dengan menggunakan data sekunder berupa laporan dana desa. Data akan di analisis secara statistik deskriptif untuk memperoleh gambaran tentang Transparansi dan Akuntabilitas dalam pengelolaan keuangan desa di Desa Mojoranu. Hasil penelitian diharapkan dapat memberikan rekomendasi untuk meningkatkan Transparansi dan Akuntabilitas dalam pengelolaan keuangan desa.
Kata Kunci: Transparansi, Akuntabilitas, pengelolaan keuangan desa
THE INFLUENCE OF TRANSPARENCY AND ACCOUNTABILITY ON VILLAGE FINANCIAL MANAGEMENT IN MOJORANU VILLAGE
Hidayatul Latifah1
1Universitas Negeri Surabaya, Indonesia
Abstract: This study aims to analyze the influence of Transparency and Accountability on village financial management in Mojoranu Village and identify the relationship between these two factors. The research method used is quantitative, using secondary data in the form of village fund reports. The data will be analyzed descriptively statistically to obtain an overview of Transparency and Accountability in village financial management in Mojoranu Village. The results of the study are expected to provide recommendations for improving Transparency and Accountability in village financial management.
Keywords: Transparency, Accountability, village financial management