Strategi City Brandingmerupakan sebuah strategi pariwisata dengan cara memperkenalkan suatu keunikan dari suatu daerah. Kabupaten Sidoarjo juga menerapkan strategi city branding untuk membuat wisata di Sidoarjo supaya lebih di kenal. Selain mengunakan strategi City Branding pemerintah daerah juga mengunakan Media Sosial Instagram yang menjangkau secara luas dan cepat supaya wisatawan tertarik untuk berkunjung di tempat wisata Sidaorjo khususnya Lumpur Sidoarjo. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari City Branding dan Media Sosial Instagram terhadap Keputusan Berkunjung di Lumpur Sidoarjo
Pada penelitian ini mengunakan jenis penelitian kuantitatif dengan pendekatan deskriptif.Sampel dalam penelitian ini sebanyak 149 responden. Dengan teknik pengambilan sampel mengunakan purposive sampling serta teknik pengumpulan data penelitian ini mengunakan kuisioner.
Karakterisitik responden penelitian ini adalah pengunjung yang sudah berkunjung di Lumpur Sidoarjo minimal satu kali dan kriteria usia responden berusia 16 – 40 tahun.
Variabel City Branding mempunyai pengaruh terhadap Keputusan Berkunjung di Lumpur Sidoarjo
Variabel Media Sosial Instagram mempunyai pengaruh terhadap Keputusan Berkunjung di Lumpur Sidoarjo
Variabel City Branding dan Media Sosial Instagram mempunyai pengaruh terhadap Keputusan Berkunjung di Lumpur Sidoarjo
Strategy City Branding is a tourism strategy by introducing a uniqueness of an area. Sidoarjo Regency also implements a strategy city branding to make tourism in Sidoarjo more familiar. In addition to using thestrategy, City Branding the local government also uses Instagram Social Media which reaches widely and quickly so that tourists are interested in visiting Sidaorjo tourist attractions, especially in Sidoarjo Mudflow. The purpose of this study was to determine the effect of City Branding and Instagram Social Media on the Visiting Decision in Sidoarjo Mudflow
In this study using quantitative research with a descriptive approach. The sample in this study were 149 respondents. With sampling techniques using purposive sampling and data collection techniques this study uses questionnaires.
Characteristics of respondents in this study are visitors who have visited Sidoarjo mudflow at least once and the age criteria of respondents aged 16-40 years.
The variable City Branding has an influence on the Decision to Visit in Sidoarjo Mud.
The Instagram Social Media variable has an influence on the Visit Decision in Sidoarjo Mud.
The variable City Branding and Instagram Social Mediahas an influence on the Visit Decision in the Sidoarjo Mudflow