Upcycle Jaket Denim Dengan Penerapan Teknik Hias Hand painting Dan Embroidery
Denim Jacket Upcycle Use Hand painting And Embroidery Technique
Penelitian ini menggunakan Penerapan Teknik hias pada jaket denim dengan cara menggabungkan teknik hand painting dan embroidery ke dalam produk Upcycle. Teknik hias tersebut diterapkan ke dalam tiga jaket denim bekas. Dengan desain hiasan motif yang mengacu pada sumber ide bertemakan abstrak geometri. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: Proses pembuatan motif, hasil jadi pembuatan motif, proses dan hasil jadi hand painting, proses dan hasil jadi embroidery. Metode yang dilakukan yaitu metode double diamond. Jenis data yang diambil adalah Kuantitatif yakni data atau informasi yang telah didapatkan/diperoleh dalam bentuk angka. Hasil dari penelitian ini adalah proses pembuatan motif: motif yang mendapatkan nilai tertinggi yaitu circle cheese, wave flower, love stuck. Hasil jadi motif dari indikator: Motif circle cheese baik, wave flower baik, dan love stuck baik. Proses dan hasil jadi hand painting: dari indikator circle cheese baik, wave flower baik, dan love stuck baik. Proses dan hasil jadi embroidery: Dari indikator circle cheese baik, wave flower baik, love stuck baik. Dari hasil penelitian tersebut maka dapat dikatakan bahwa penerapan ketiga motif tersebut sudah sesuai. Lalu diambil salah satu penerapan motif yang terbaik. Motif terbaik jatuh pada wave flower yang mendapatkan nilai mean sudah sesuai
The research used to decorate technique on Denim Jacket bundling by Handpainting and Embroidery Technique into upcycle product. Decorative technique was applied to three used denim jacket second-hand. On the motive decorate design was refers to Abstract Geometri source of theme idea. The purpose of this research was to find out : The process of motive design, Result of motive design, Find out the process and result of Handpainting, Find out the process and result of Embroidery. The methods has used Double Diamond Methods. The type of data taken is Quantitative, namely data or information that has been obtained/obtained in the form of numbers. The results of this study are the process of making motifs: the motifs that get the highest score are : circle cheese good, wave flower good, love stuck good. The result becomes motive of indicator motive circle cheese good, wave flower good, and love stuck good, score mean was accordance. Process and Result created hand painting: from the indicator circle cheese good, wave flower good, and love stuck good, score mean was accordance. Process and result embroidery: from indicator circle cheese good, wave flower good, love stuck good, score mean was accordance. From the results of the formulation of the problem that the application of the three motives is appropriate. and the best application of the motif is the wave flower who achieves score mean good.