ABSTRAK
PENGARUH PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PBI (PROBLEM BASED INSTRUCTION) TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS PADA SISWA KELAS IV SDN WAGE II TAMAN SIDOARJO
Nama : Dwi Febriani
NIM : 14010644183
Program studi : S-1
Jurusan : Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Fakultas : Ilmu Pendidikan
Nama lembaga : Universitas Negeri Surabaya
Pembimbing : Dr. Suryanti, M.Pd.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model PBI (Problem Based Instruction) terhadap kemampuan berpikir kritis pada pembelajaran IPA kelas IV SDN Wage II Taman Sidoarjo. Jenis penelitian ini adalah Quasi Eksperiment Design dengan Nonequivalent Control Group Design. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh siswa kelas IV SDN Wage II Taman Sidoarjo. Kelas IV-C terdiri dari 30 siswa sebagai kelas eksperimen, kelas IV-A yang terdiri dari 30 siswa sebagai kelas kontrol. Teknik pengumpulan data menggunakan pretest dan posttest. Hasil uji t test menunjukkan perbedaan yang signifikan antara hasil pretest dengan posttest yaitu 0,00 > 0,05. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa pembelajaran menggunakan model pembelajaran PBI (Problem Based Instruction) berpengaruh positif terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas IV SDN Wage II Taman Sidoarjo tahun ajaran 2017-2018.
Kata Kunci : Problem Based Instruction, IPA, Berpikir Kritis
ABSTRACT
THE EFFECT OF PBI (PROBLEM BASED INSTRUCTION) LEARNING MODEL TOWARD THE CRITICAL THINKING SKILLS IN SCIENCE TEACHING OG IV GRADES IN SDN WAGE II TAMAN SIDOARJO
Name : Dwi Febriani
Registration Number : 14010644183
Study Program : S-1
Department : Pendidikan Guru Sekolah Dasar
Faculty : Faculty of Education
University : Universitas Negeri Surabaya
Advisor : Dr. Suryanti, M.Pd.
The aim of this study is to determine the effect of PBI (Problem based Instruction) learning model toward the critical thinking skills in science teaching of IV grade in SDN Wage II Taman Sidoarjo. This type of research is Quasi Eksperiment Design with Nonequivalent p Control Group Design . The population of this research is all fourth grade student of SDN Wage II Taman Sidoarjo. In the class IV-C consists of 30 students as an experimental class, class IV-C are 30 students as the control class. The Data Collection Techniques use pretest and posttest. The T test results showed a significant difference between pretest results with posttest is 0.00> 0.05. Thus it can be concluded that learning using PBI (Problem based Instruction) learning model has a positive effect on students' critical thinking skills of IV grade in SDN Wage II Taman Sidoarjo academic year 2017-2018.
Keywords: Problem Based Instruction, Science, Critical Thinking