PERANCANGAN BUKU ILUSTRASI PENGENALAN HEWAN DARAT DAN AIR UNTUK ANAK USIA 5-6 TAHUN
DESIGN ILLUSTRATION BOOK INTRODUCTION TO LAND AND WATER ANIMALS FOR CHILDREN AGED 5-6 YEARS
Buku Ilustrasi Pengenalan Hewan Darat dan Air merupakan salah satu media untuk mengenalkan jenis-jenis hewan yang ada di dunia yang ditujuakan untuk anak usia 5-6 tahun atau usia TK (Taman Kanak-kanak). Perancangan Buku Ilustrasi Pengenalan Hewan Darat dan Air untuk anak ini akan memuat beberapa hewan yang ada di dunia dengan mengutamakan gambar atau bentuk ilustrasinya, karena anak-anak usia 5-6 tahun di Indonesia cenderung lebih cepat bosan dengan cetakan buku yang banyak mengandung tulisan saja, bahkan tingkat peminatan untuk membaca buku pada anak sangat rendah. Oleh karena itu dengan adanya Buku Ilustrasi Pengenalan Hewan ini yang mentargetkan anak usia 5-6 tahun bertujuan untuk memperkenalkan berbagai hewan yang ada di dunia serta menarik kembali minat membaca pada anak-anak khusunya di usia 5-6 Tahun atau usia TK (Taman Kanak-kanak). Selain untuk memperkenalkan hewan yang ada di dunia, buku ini juga bermanfaat sebagai salah satu media komunikasi antara orang tua dan anak dengan menggunakan metode perancangan desain thinking yaitu Emphatize, Define, Ideate, Prototype, Testing. Namun buku ini kurang efektif karena pemilihan hewan yang diperkenalkan dilakukan secara acak.
Kata kunci: Buku Ilustrasi, Hewan di dunia, Membaca
The Illustration Book Introduction to Land and Water Animals is one of the media to introduce the types of animals that exist in the world which is intended for children aged 5-6 years or kindergarten (Kindergarten) age. The design of the Introduction to Land and Water Animals Illustration Book for children will include several animals in the world by prioritizing images or forms of illustrations, because children aged 5-6 years in Indonesia tend to get bored more quickly with printed books that only contain text even the level of interest in reading books in children is very low. Therefore, with this Animal Introduction Illustration Book which targets children aged 5-6 years, it aims to introduce various animals in the world and attract reading interest in children, especially at the age of 5-6 years or kindergarten age (Kindergarten). child). In addition to introducing animals in the world, this book is also useful as a medium of communication between parents and children by using the design thinking design method, namely Emphatize, Define, Ideate, Prototype, Testing. However, this book is less effective because the selection of animals introduced is done randomly.
Keyword: Illustration Book, Animals in the world, Reading