Upaya Menarik Minat Wisatawan Religi terhadap Tata Rias Pengantin Giri Sekar Kedaton Gresik
Effort to Attract Interest Religious Tourist Towards Bridal Make Up at Giri Sekar Kedaton Gresik
Tata rias pengantin Giri Kedaton merupakan tata rias yang berasal dari Gresik. Tata rias pengantin ini erat sekali dengan sejarah yang melekat di Kota Gresik. Nama tata rias pengantin ini sendiri diambil dari nama Sunan Giri yang merupakan salah satu dari Sembilan wali yang menyebarkan ajaran agama Islam di Jawa. Namun Tata rias pengantin Giri Kedaton tidak popular di mata masyarakat. Banyak masyarakat yang belum tahu tentang tata rias pengantin Giri Kedaton. Padahal tata rias pengantin Giri Kedaton ini memiliki potensi sebagai obyek wisata religi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui upaya yang dapat meningkatkan minat wisatawan religi terhadap tata rias pengantin Giri Sekar Kedaton Gresik. Penelitian ini merupakan penelitian studi pustaka. Obyek penelitian ini adalah tata rias pengantin Giri Kedaton Gresik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa tata rias penganti Giri Kedaton berpotensi sebagai obyek wisata religi. Tata rias pengantin Giri Kedaton dapat digunakan sebagai obyek wisata religi dengan melakukan pengembangan produk, pengembangan pemasaran, dan pengemangan lingkungan.
Giri Kedaton bridal make up is a makeup that comes from Gresik. This bridal make up is closely related to the history inherent in Gresik City. The name of the bridal make up is taken from the name of Sunan Giri, who is one of the nine saints who discussed Islam in Java. However, bridal makeup Giri Kedaton is not popular in the eyes of the public. Many people do not know about Giri Kedatons bridal makeup. This study aims to find out which can increase the interest of religious tourists to the bridal makeup of Giri Sekar Kedaton Gresik. This research is a literature study. Giri Kedaton considers it as a religious tourist attraction. Giri Kedaton bridal makeup can be used as a religious tourism object by developing products, marketing development, and environmental development