The Correlation Between Test-Taking Strategies and Reading Comprehension Score in Reading Test
Untuk menguasai tes pemahaman membaca, siswa harus memilih strategi yang tepat berkaitan dengan test membaca. Dengan menggunakan strategi yang tepat ketika mengerjakan test membaca dipercaya dapat membantu siswa dalam menyelesaikan tes dengan mudah. Penelitian kuantitatif ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui korelasi antara strategi pengambilan tes dengan nilai pemahaman membaca dalam tes membaca. Penelitian ini juga bertujuan untuk meneliti strategi pengambilan tes yang digunakan siswa Bahasa inggris ketika mengambil tes membaca. Data dalam penelitian ini didapatkan melalui kuisioner online kepada 90 partisipan yang terdiri dari angkatan ketiga dan keempat di salah satu universitas di Surabaya. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa siswa Bahasa Inggris lebih banyak memilih strategi metakognitif dengan nilai mean sebesar (3.68) daripada strategi kognitif dengan nilai mean sebesar (3.59) ketika mengambil tes pemahaman membaca. Hasil dari penelitian ini juga menunjukkan bahwa ada korelasi yang positif antara strategi pengambilan tes dengan nilai tes pemahaman membaca. Tingkat korelasi keduanya yaitu r = 0.251.
Kata Kunci: strategi pengambilan tes, tes pemahaman membaca, nilai pemahaman membaca.
In order to succeed in reading comprehension test, the learners should choose the most appropriate strategy dealing with reading test. Moreover, by using the suitable strategy while completing reading test, it is believed that it will help the learners to accomplish the test easily. The purpose of this quantitative study is to find out the correlation between test taking strategies and reading comprehension scores in reading test. Another aim of this study is examining the kind of test taking strategies utilized by EFL learners in accomplishing reading test. The data of this study were gained through online questionnaire towards 90 participants of junior and senior university students in one of universities in Surabaya. The result shows that the EFL learners mostly utilize metacognitive strategies (mean score 3.68) than cognitive strategies (mean score 3.59) while completing reading comprehension test. The result also reveals that test taking strategies and reading comprehension scores are positively correlated. The significance level of correlation is r = 0.251.
Keywords: test taking strategies, reading comprehension test, reading comprehension score.