PENGARUH PEMBERDAYAAN KELOMPOK WANITA TANI (KWT) SERUNI
TERHADAP PENINGKATAN EKONOMI MASYARAKAT DIDESA NGANCAR
KECAMATAN PLAOSAN KABUPATEN MAGETAN
THE EFFECT OF SERUNI FARMER GROUP (KWT) ON IMPROVING COMMUNITY
ECONOMIES IN NGANCAR VILLAGE, PLAOSAN DISTRICT, MAGETAN DISTRICT
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberdayaan kelompok wanita tani
(kwt) seruni terhadap peningkatan ekonomi masyarakat di Desa Ngancar Kecamatan Plaosan
Kabupaten Magetan. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan jenis asosiatif.
Penelitian ini berlokasi di Desa Ngancar, RT/RW 13/02, Kecamatan Plaosan Kabupaten
Magetan.Teknik pengumpulan data dalam penelitian inimenggunakan angket dan observasi
dengan responden sejumlah 67 orang.Penelitian ini menggunakan teknik analisis data uji
prasyarat analisis dan analisis regresi linier sederhana. Berdasarkan hasil analisi data dari
ketentuan syarat uji klasik normalitas, hasil pengujian kolmogrov smirnov nilai sebesar 0,631.
Hasil Uji cronbach aplha dinyatakan valid dengan hasil sebesar 0,6 sebagai batas minimum
keandalan suatu instrumen penelitian. Hasil uji linieritas menggunakan uji f mengindikasikan
terpenuhinya syarat linier dengan signifikansi kurang dari 0,05. Hasil uji regresi linier
sederhana menunjukkan bahwa hipotesis H1 diterima dengan nilai signifikansi kurang dari
0,05. Dapat disimpulkan bahwa variabel pemberdayaan kelompok wanita tani (kwt) seruni
berpengaruh terhadap peningkatan ekonomi masyarakat.Hasil analisis determinasi R²
mengukur variabel pemberdayaan berpengaruh sebesar 60,2% terhadap peningkatan ekonomi
masyatakat. Maknanya semakin tinggi upaya pemberdayaan akan semakin tinggi pula
peningkatan ekonomi masyarakat.
This study aims to determine the effect of empowering the women's farming group (kwt) of
Chrysanthemum on improving the community's economy in Ngancar Village, Plaosan District,
Magetan Regency. This research uses a quantitative approach with an associative type.This
research is located in Ngancar Village, RT/RW 13/02, Plaosan District, Magetan Regency. Data
collection techniques in this study used a questionnaire and observation with a total of 67
respondents. This study uses data analysis techniques prerequisite test analysis and simple
linear regression analysis. Based on the results of data analysis from the classical normality test
requirements, the Kolmogrov Smirnov test results have a value of 0.631. The results of the
Cronbach aplha test were declared valid with a result of 0.6 as the minimum limit for the
reliability of a research instrument. The results of the linearity test using the f test indicate the
fulfillment of linear requirements with a significance of less than 0.05. The results of the simple
linear regression test show that the H1 hypothesis is accepted with a significance value of less
than 0.05. It can be concluded that the variable empowerment of women farming groups (kwt)
of Chrysanthemum has an effect on increasing the community's economy. The results of the R²
determination analysis measure that the empowerment variable has an effect of 60.2% on
increasing the community's economy. This means that the higher the empowerment effort, the
higher the community's economic improvement.