Pengaruh Penguasaan Mata Kuliah Prasyarat Terhadap Hasil Belajar Manajemen Keuangan
The Effect of Mastery Prerequisite Courses on Financial Management Learning Outcomes
Setiap perguruan tinggi di Indonesia baik swasta atau negeri pasti mengharapkan kualitas mahasiswa lulusannya dapat bersaing didunia kerja. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pengaruh penguasaan mata kuliah prasyarat terhadap hasil belajar manajemen keuangan. Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif. Pengambilan sampel penelitian ini menggunakan purposive Sampling dengan kriteria sebagai berikut yaitu mahasiswa yang telah menempuh mata kuliah pengantar akuntansi, analisis laporan keuangan, dan manajemen keuangan yaitu 180 sampel. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik dokumentasi yang diperoleh dari siakad. Hasil penelitian dari uji regresi menunjukkan. Hasil belajar matakuliah pengantar akuntansi berpengaruh terhadap hasil belajar matakuliah manajemen keuangan dengan signifikansinya adalah 0,001; hasil belajar matakuliah pengantar akuntansi berpengaruh terhadap hasil belajar matakuliah analisis laporan keuangan dengan signifikansi 0,001; hasil belajar matakuliah analisis laporan keuangan berpengaruh terhadap hasil belajar matakuliah manajemen keuangan nilai signifikasi adalah 0,000
Every tertiary institution in Indonesia, both private and public, certainly expects the quality of its graduate students to compete in the world of work. The purpose of this study is to analyze the effect of learning outcomes in introductory accounting course on learning outcomes of financial management courses and their effects on learning outcomes of financial statement analysis courses. Sampling of the study uses purposive sampling with the following criteria: students who have taken introductory courses in accounting, financial statement analysis, and financial management, namely 180 samples. Data collection techniques in this study use learning outcomes in introduction course. Research results from the regression test showed. Introduction to accounting has an influence on financial management with a significance of 0.00 ; introduction to accounting affects the analysis of financial statements with a significance of 0.001; analysis of financial statements affects the financial management of the significance value is 0,000.