KAJIAN PENERAPAN PEMBELAJARAN ONLINE DI SMK SELAMA PANDEMI COVID DENGAN METODE CIPP
STUDY OF ONLINE LEARNING APPLICATIONS IN VOCATIONAL SCHOOL DURING THE COVID PANDEMI WITH THE CIPP METHOD
Pendidikan menjadi salah satu kebutuhan yang sangat wajib didapatkan oleh setiap individu mulai dari anak usia dini sampai remaja. Dalam setiap kesuksesan, diperlukan modal utama yaitu Pendidikan. Oleh karena itu, sistem pendidikan dan kurikulum terus diperbaiki oleh pemerintah. Dalam dunia pendidikan selalu terjadi perkembangan, guru dituntut untuk lebih menyiapkan hal-hal baru dalam proses belajar di smk. Dalam pemilihan strategi dan media pembelajaran diharuskan lebih baik lagi dengan menggunakan teknologi masa kini. Dengan memanfaatkan teknologi dan internet, diharapkan peserta didik bisa dengan mudah menerima materi pembelajaran yang disampaikan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengevaluasi pengaruh pembelajaran online, mengevaluasi efektifitas pembelajaran online, dan respon peserta didik terhadap media pembelajaran online pada kelas X TKRO di SMK. Metode penelitian ini menggunakan metode evaluasi. Metode evaluasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah model evaluasi Context, Input, Process, Product (CIPP). Hasil review dari beberapa arikel menyatakan bahwa pembelajaran online sangat membantu dikala kondisi pandemi covid-19, namun penerapan pembelajaran online pada SMK dinilai masih perlu pembenahan, sekolah harus melaksanakan pelatihan bagi guru tentang pembelajaran dan penilaian online, Sekolah harus melakukan pemantauan terhadap keefektifitasan pembelajaran online, guru harus berupaya meningkatkan kompetensi dan penguasaan mata pelajaran, Pemerintah perlu melakukan penghitungan ulang terhadap bantuan keuangan untuk membeli paket data internet untuk guru dan siswa agar dapat melaksanakan proses belajar mengajar dengan lancar dan pembelajaran online dapat berjalan dengan maksimal.
Education is a basic need that must be obtained by every human being, both children and adults. Education is one of the capital for a person to achieve success and success. For this reason, the government continues to strive to improve the education system by improving the existing curriculum, the curriculum that is the reference in the learning process continues to grow and will always experience improvements. The world of education is growing, requiring teachers to be more creative and innovative in the implementation of the teaching and learning process. Learning strategies, methods and selection of learning media used must also be better. By utilizing technology and the internet, it is hoped that students can easily accept the lessons delivered. The purpose of this study is to evaluate the effect of online learning, evaluate the effectiveness of online learning, and student responses to online learning media in class X TKRO in SMK. This research method uses evaluation method. The evaluation method used in this research is the Context, Input, Process, Product (CIPP) evaluation model. The results of a review from several articles stated that online learning was very helpful during the Covid-19 pandemic, but the application of online learning in vocational schools was considered to still need improvement, schools must meet the needs of teacher training on online learning and assessment, schools must carry out effective monitoring, teachers must In an effort to improve competence and mastery of subjects, the Government needs to recalculate financial assistance to purchase internet data packages for teachers and students so that students and teachers can carry out the teaching and learning process smoothly and without any obstacles and so that online learning can run optimally.