ANALISIS TINGKAT LITERASI WAKAF UANG MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA
ANALYSIS OF CASH WAQF LITERACY LEVEL TO THE STUDENT ECONOMIC FACULTY STATE UNIVERSITY OF SURABAYA
Abstrak
Belum adanya lembaga yang memanfaatkan potensi wakaf uang di di lingkungan fakultas ekonomi menjadikan penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana pengetahuan atau tingkat literasi mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Surabaya mengenai wakaf uang agar stakeholder dapat memanfaatkan potensi wakaf uang di lingkungan fakultas ekonomi Universitas Negeri Surabaya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa mayoritas mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Surabaya tingkat literasi atau pemahamannya sangat minim. Hasil dari penelitian dapat memberikan gambaram bagi stakeholder bagaimana kondisi yang ada di lingkungan Fakultas Ekonomi. Terbukti dengan hasil penelitian, hanya siswa Program Studi Ekonomi Islam yang memiliki pengetahuan di atas rata-rata siswa jurusan lainnya tetapi masih diklasifikasikan ke dalam level rendah karena pengetahuan mahasiswa Program Studi Ekonomi Islam hanya sebatas pengetahuan dasar.
Kata Kunci : Literasi, Wakaf, Wakaf Uang
Abstract
There are no institutions that utilize the potential of cash waqf make this study aimed to determine the literacy level of the students Economics Faculty, State University of Surabaya regarding cash waqf. so that stakeholders can take advantage of the cash waqf potential in Economics Faculty, State University of Surabaya. The method used in this researched was descriptive qualitative. The results of this study indicated that in majority at the Faculty of Economics, State University of Surabaya, have a very minimal level of literacy or understanding. The results of the research can provide a picture for stakeholders about the conditions in the environment. Furthermore, only students majoring in Islamic Eonomics who had knowledge above the average of other majors students but were still classified into low levels because the knowledge of the students majoring in Islamic Economics was only limited to basic knowledge.
Keywords : Cash Waqf, Literacy, Waqf